Cari Artikel

Selasa, 29 Juni 2010

Pertandingan sengit world cup 2010 Jepang VS PARAGUAY

Pertandingan yang sangat sengit, itulah yang pantas untuk dikatakan atas pertandingan world cup 2010 jepang vs paraguay kemarin. Pasalnya hingga babak ke dua dan penambahan waktu babak ke dua skor masih imbang 0-0. Kedua kubu saling serang, sangat susah untuk memprediksi pemenang pertandingan jepang vs paraguay kemarin dikarenakan skill dan power dan kekuatan yang sama pada pertandingan tersebut . Meskipun Jepang mendapatkan beberapa kali kartu kuning, kubu jepang tetap tak gencar melakukan serangan balik terhadap kubu Paraguay. Pertandingan yang sangat sengit tersebut akhirnya harus berakhir dengan adu pinalti. Pada awal adu pinalti paraguay berhasil membobol gawang jepang begitu juga sebaliknya jepang berhasil membobol gawang kiper paraguay. Tak bertahan lama pada tendangan ke tiga tendangan jepang gagal membobol gawang kiper paraguay dikarenakan bola mengenai mistar gawang dan memantul keatas gawang.
Dan pada akhirnya paraguay menang melalui pertandingan pinalti ini karena kegagalan tendangan pinalti yang dilakukan oleh pemain Jepang dengan skor 5-3. Sorak soray kebahagiaan muncul dari para suporter dan pemain Paraguay atas kemenangan mereka melawan Jepang setelah bertanding mati-matian.Sungguh pertandingan yang sangat sengit antara kedua kubu jepang vS Paraguay tersebut. Siapakah yang akan maju ke babak final nanti? Anda bisa memprediksinya? Atau ada yang mau taruhan? Ayo terus saksikan pertandinan world cup 2010. Jangan lupa beri komentar ya. . . Salam olahraga blog O_on.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Hayo-hayo di tulis Komentarnya bro or sist... silahkan kritik dan saran atau cendolnyaa :D

 
Copyright © 2011. Blog Smart . All Rights Reserved
Design by Herdiansyah . Published by Borneo Templates