Cari Artikel

Kamis, 01 Juli 2010

Internet Dan Berbagai Manfaatnya versi blog O_on

Keberadaan Internet di Dunia ini sudah terasa sangat Luas. Bagi sebagianbesar internet itu adalah bagian dari hidupnya, apalagi bagi seorang bLogger internet itu adalah belahan jiwa jika tak ada internet serasa dunia tanpa air.. setuju ga… :)  berbagai perusahaan juga sekarang sudah menyediakan servise internet mulai dengan modem hingga menggunakan Antena atau tiang.
Tentunya juga dengan berbagai fasilitas kecepatan bandwith dan harga yang terjangkau dan berbeda. Kebanyakan netter sekarang lebih memilih menggunakan modem karena, dengan menggunakan modem kita bisa browsing ria dimanapun dan kapan pun. Internet juga dapat membantu kita untuk bersosialisai dengan orang-orang yang jauh, seperti halnya menggunakan Facebook. Melaui Internet Facebook memberikan kita fasilitaas mulai dari mencari teman, Chatting, main game, hingga berbisnis.
 Internet juga bisa memfasilitasi kita untuk berbisnis.bisnis menjadi sangat mudah hanya dengan klik sana klik sini melalui PC atau Laptop.berbelanja pun terasa sangat mudah dengan adanya Internet dengan  Melakukan pembayaran secara Online.
Sekarang melakukan pendaftaran sekolah pun bisa dilakukan melalui Internet. Sudah banyak Sekolah-sekolah dan perguruan tinggi menyediakan fasilitas pendaftaran Online ini.  Namun selain semua manfaat positif diatas, internet tentunya memiliki sisi Negatifnya, yaitu mengenai hal pornografi yang tentunya bisa diakses oleh semua orang hingga yang dibawah umur karena kemudahan mengakses internet itu, juga ada yang namanya penipuan di Internet, penipuan berkedok jasa, penjualan,dan macam-macam.
Tentunya dari sekian banyak kegunaan internet, alangkah baiknya kita menggunakan Internet dengan bijak dan sebaik-baiknya. Tidak bermaksut untuk menggurui, manfaatkalah internet dengan sebaik-baiknya tanpa melupakan nilai-nilai moral agama yang kita anut masing-masing. Jika bisa memanfaatkan internet dengan baik dan bijak tentunya internet akan memberikan kita dampak positif bagi kehidupan kita.
Sekian artikel unek-unek saya…. dengan tidak bermaksut untuk menggurui saya ucapkan Terima kasih telah membaca, anda bisa berkomentar mengenai artikel ini dengan mengisi form dibawah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Hayo-hayo di tulis Komentarnya bro or sist... silahkan kritik dan saran atau cendolnyaa :D

 
Copyright © 2011. Blog Smart . All Rights Reserved
Design by Herdiansyah . Published by Borneo Templates